Barang-barang dari kuningan, memang semakin jarang. Bisa kita temui misalnya bentuk kaligrafi, piala, atau peralatan dapur yang biasanya digunakan sebagai hiasan. Lama kelamaan akan kusam dan tidak mengkilap seperti saat masih barunya. Agar terjaga perlu di rawat dengan baik, secara berkala di bersihkan.
Tips membersihkan bahan kuningan:
" Ambil asam jawa yang sudah masak, gosokkan pada bahan kuningan dengan rata, biarkan sampai kering sendiri. Kemudian bersihkan dan bilas dengan air sampai bersih. Setelah itu dilap dengan kain sampai mengkilap. "
Dengan bahan mudah dan sederhana. Selamat mencoba ...
No comments:
Post a Comment